Nah ternyata situs jejaringan sosial mempunyai target user yang berbeda-beda, salah satu situs jejaringan sosial berikut ini yang mencari user khusus seperti guru, ustat, anak-anak dan lain-lain.

Berikut ini ada 3 situs jejaringan sosial yang mendidik, dan cocok untuk semua kalangan yang ingin mencari ilmu dan menambah teman:

1. Goesmart.com Sosial media pendidikan buatan Bandung ini diperuntukkan bagi pelajar, guru, orang tua dan alumni. Situs web berbasis multimedia interaktif ini terdapat fitur ruang diskusi, ngobrol, rapor, album alumni, book viewer, soal latihan, dan badge.

2. AkuCintaSekolah.com merupakan Situs komunitas yang bertujuan untuk menjadi wadah semua orang yang pernah dan masih sekolah di Indonesia. Situs jejaring sosial ini menurut penggunanya cukup aman bagi anak sekolah. Semua data yang didapat oleh situs ini merupakan hasil survei yang langsung didata ke setiap sekolah.

3. Salingsapa.com Berteman dalam Dakwah, begitu tagline dari situs pertemanan bernuansa islami. Fiturnya memang lebih banyak berkaitan dengan hal-hal keagamaan.
















Incoming search:
Situs jejaringan sosial positif, Situs jejaringan sosial yang cocok untuk anak-anak, jejaringan sosial islami, jejaringan sosial guru, jejaringan sosial anak didik.



1 comments:

 
Top