Tulisan ini akan membahas tahapan seleksi program sarjana mengajar yang ada di luwu utara yang bertempat di dinas pendidikan masamba sekaligus mengkritik kinerja mereka.
Sejak pendaftaran saya tau prosesnya kurang begitu profesional. Mengapa demikian?
Ketika pendaftaran saat pengumpulan berkas sy bertanya kepada panitia.
"Kapan pengumumannya?"
Panitia "Nanti akan dihubungi via telfon"
Dari percakapan itu saya sudah tau harus bagaimana sikap saya. Setelah menyetor kelengkapan berkas, saya pun langsung pulang.
Akhirnya saya dijalan ongomel sendiri.
Panatia apa itu? Pengumumannya gak tau kapan!
Ini saran saya buat panitia di Dinas yang mengangani ini, Harusnya panitia lebih profesional, dan orang-orang yang terlibat harus mengetahui tahapan-tahapan seleksi agar setiap orang tidak bertanya-tanya.
Bagaimana caranya tinggal di print saja proses tahapannya.
Dan tempel di papan pengumuman atau informasi. Jadi dengan begitu tahapan-tahapan prosesnya jelas, karna kenapa? Saya yakin ini sudah direncanakan jauh hari sebelumnya. Kapan mulai pendaftaran, seleksi berkas, ujian, wawancara dan lain-lain.
Baik mungkin cukup demikian, kesimpulannya yaitu saya berharap para Panitia dan dinas pendidikan yang menyelenggarakan kegiatan agar lebih profesional.
Berikut ini tahapan proses seleksi program sarjana mengajar di luwu utara yang saya dapat dari blog sebelah:
1. Pendaftaran (6-15 Februari 2017)
2. Pengumuman lolos berkas (17 Februari 2017) sekaligus pengambilan kartu tes.
3. Tes tertulis (18 Februari 2017)
4. Pengumuman hasil tes (20 Februari 2017)
5. Wawancara (21-22 Februari 2017)
6. Pengumuman 50 guru program sarjana mengajar (23 Febaruari 2017)
7. Pembekalan sebelum ke lokasi (24-25 Febaruari 2017)
>>>>>>>>>>>>>>>>>>> Mau dapat pulsa gratis baca disini <<<<<<<<<<<<<<<<<
Untuk poin ke dua ternyata salah, yang benar hanya pengumuman lolos berkas, tidak ada pengambilan kartu tes. Kartu tes diambil pada saat tes tertulis dilaksanakan.
Tunggu update info hasil pengumuman tes...
Stay update ya,,, nanti saya akan fotokan pengumumannya... So buat kamu yang gak mau berdesakan... tunggu info dari sy. Karna saya jg sedang ikutan proses seleksi.
Oh ya,,, bagi yang lulus tidak ada jaminan bahwa akan terangkat menjadi PNS ini kata bu Bupati Ibu Indah.
Incoming search:
Pengumuman seleksi program sarjana mengajar di luwu utara, Pengumuman seleksi program sarjana mengajar di masamba, Pengumuman seleksi program sarjana mengajar di dinas pendidikan luwu utara,
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment